Cara Merubah WordPress menjadi Maintenance Mode – Cara ini digunakan untuk kita jika website kita terdapat perbaikan atau masih dalam tahap pengembangan. Status yang dibuat untuk memberitahukan pengunjung bahwa website sedang dalam perbaikan atau pengembangan. Sehingga website tidak dapat diakses untuk sementara waktu. Bagaimana cara kita merubah WordPress menjadi Maintance Mode? Berikut caranya:
1. Login ke WordPress kita terlebih dahulu
2. Selanjutnya, silahkan untuk menambahkan plugin dari menu Plugins
3. Setelah itu, silahkan Install dan aktifkan WP Maintenance Mode plugin.
4. Setelah install dan aktifasi pluginnya, kita akan disuguhkan Wizard untuk mempercepat, silahkan pilih mode yg anda sukai. Baca Lainnya: Tutorial Park Domain di cPanel Hosting
5. Silahkan bisa aktifkan atau deaktifasi Maintenance Mode dan Save Changes
6. Setelah itu, silahkan bisa dicek halaman depan anda 🙂
Leave A Comment?
You must be logged in to post a comment.